“Apa Fungsi Gadget Bagi para Remaja Masa Kini?”
Smartphone Android
biasanya disebut gadget. Banyak sekali masyarakat terutama para remaja yang
menggunakan gadget. Saat ini, gadget telah menjadi bagian dari kehidupan
sehari-hari, tak terkecuali pada anak-anak. Penggunaan gadget ini sering
disalahgunakan oleh sebagian pihak, seperti orang tua yang secara instan
memberikan fasilitas gadget untuk media dalam mendidik anaknya yang masih
berusia dini. Bentuk gadget yang semakin tipis dan menarik serta aplikasinya
yang beragam memudahkan setiap anak mengaksesnya.
Gadget tidak hanya membuat
anak cuek selama berjam-jam, tapi juga disinyalir dapat menurunkan prestasi
anak kelak saat ia masuk jenjang sekolah. Semakin berkembangan zaman
banyak sekali alat-alat elektronik yang canggih dan bagus contohnya yang
sedang trend saat ini, yaitu smartphone Android yang didalamya
terdapat aplikasi-aplikasi menarik, seperti Camera yang oke, Ram yang oke,
Permainan-permainan yang seru dan masih banyak lagi.
Bagi sebagian orang, gadget
itu penting bagi remaja, apalagi bagi sebagian orang yang menengah ke atas.
Kata sebagian orang gadget itu punya banyak sekali fungsi yang bermanfaat bagi
kehidupan sehari-hari remaja, seperti membuat para remaja tidak GAPTEK (gagap
teknologi) karena semakin berkembangnya teknologi-teknologi canggih pada saat
ini, Selain itu kata sebagian orang gadget juga dapat membuat para remaja tidak
KUDET (kurang update), dan juga bisa berguna untuk menghilangkan stress para
remaja yang biasanya disebabkan oleh terlalu banyaknya tugas yang diberikan
oleh guru di sekolah karena semua sekolah sekarang menggunakan kurikulum baru
(KURIKULUM 2013).
Dengan menggunakan gadget
yang berteknologi canggih, anak-anak dengan mudah dan cepat untuk mendapatkan
informasi mengenai tugas mereka disekolahan. Gadget juga dapat memperluas
jaringan persahabatan karena dapat dengan mudah dan cepat bergabung ke sosial
media dan dapat memudahkan para remaja untuk berkomunikasi jarak jauh dengan
orang tua maupun teman sebaya. Selain itu, gadget juga dapat mengembangakan
daya kreatifitas anak.
Tetapi, disisi lain
sebagian orang mengatakan bahwa gadget tidak terlalu memiliki banyak fungsi
bagi remaja, lebih parahnya lagi, kata sebagian orang gadget juga
dapat berdampak buruk bagi remaja, karena jika para remaja memiliki gadget
dan memainkannya terus menerus lama-kelamaan mereka akan bermain gadget
tidak kenal waktu. Selain itu kata sebagian orang jika para remaja
terus-menerus memainkan gadget mereka akan malas melakukan sesuatu
(seperti belajar, membantu orang tua) karena terlalu sibuk bermain gadget.
Dampak gadget pada anak
akan terasa jika anak mengalami penurunan dalam kemapuan bersosialisasi. Anak
yang terlalu asyik bermain gadget menjadi tidak peduli dengan lingkungan
sekitar, sehingga tidak memahami etika bersosialisasi. Selain itu, anak yang
mengakses situs jejaring di dunia maya secara berlebihan juda dapat membuat
anak berpikir bahwa mencari teman bisa dilakukan melalui internet, dan
melupakan teman-teman yang ada di lingkungan
sekitarnya. Selain dampak pada perkembangan kecerdasan, dampak gadget
pada perkembangan anak juga berpengaruh pada perkembangan mata anak.
Berdasarkan hasil penelitian, penggunaan gadget secara berlebihan dapat
memperberat kerja otat mata dalam mengatur fokus, dan menimbulkan ketegangan
mata. Hal ini dapat mempercepat timbulnya kelainan miopi (mata minus) pada
anak-anak.
Maka dari itu fungsi
gadget bagi remaja sangatlah banyak, tetapi pada saat remaja menggunakan gadget
haruslah diperhatikan jarak layar dengan mata, jika bermain jangan terlalu
lama, harus pintar-pintar membagi waktu, dan harus mengerti apa hak
dan kewajiban seorang remaja, kalau bisa remaja menggunakan gadget seperlunya
saja seperti berkomunikasi jarak jauh atau hal lainnya.
Dan untuk para orang tua
juga harus bisa membatasi menggunaan gadget yang tidak bermanfaat bagi remaja. Dalam
hal ini, para orang tualah yang berperan penting untuk mencegah hal-hal yang
berdampak negatif bagi para anaknya. Agar anak bisa mengambil manfaat dari
gadget seperti penjelasan diatas. Orang tua dianjurkan mengerti dan paham,
batasan-batasan usia, pada usia berapa anak-anak bisa diperkenalkan dan diberi
gadget. Agar dalam penggunaanya bisa
lebih optimal dan lebih berguna di masa depan sang anak.
Struktur Teks
Diskusi
“Apa Fungsi Gadget Bagi para Remaja Masa Kini?”
Isu
|
Smartphone
Android biasanya disebut gadget. Banyak sekali masyarakat terutama para remaja
yang menggunakan gadget. Saat ini, gadget telah menjadi bagian dari kehidupan
sehari-hari, tak terkecuali pada anak-anak. Penggunaan gadget ini sering
disalahgunakan oleh sebagian pihak, seperti orang tua yang secara instan
memberikan fasilitas gadget untuk media dalam mendidik anaknya yang masih
berusia dini. Bentuk gadget yang semakin tipis dan menarik serta aplikasinya
yang beragam memudahkan setiap anak mengaksesnya.
Gadget
tidak hanya membuat anak cuek selama berjam-jam, tapi juga disinyalir dapat
menurunkan prestasi anak kelak saat ia masuk jenjang sekolah. Semakin
berkembangan zaman banyak sekali alat-alat elektronik yang canggih dan
bagus contohnya yang sedang trend saat ini, yaitu smartphone
Android yang didalamya terdapat aplikasi-aplikasi menarik, seperti
Camera yang oke, Ram yang oke, Permainan-permainan yang seru dan masih banyak
lagi.
|
Argumen
Mendukung
|
Bagi
sebagian orang, gadget itu penting bagi remaja, apalagi bagi sebagian orang
yang menengah ke atas. Kata sebagian orang gadget itu punya banyak sekali fungsi
yang bermanfaat bagi kehidupan sehari-hari remaja, seperti membuat para
remaja tidak GAPTEK (gagap teknologi) karena semakin berkembang nya
teknologi-teknologi canggih pada saat ini, Selain itu kata sebagian orang
gadget juga dapat membuat para remaja tidak KUDET (kurang update), dan juga
bisa berguna untuk menghilangkan stress para remaja yang biasanya disebabkan
oleh terlalu banyaknya tugas yang diberikan oleh guru di sekolah karena semua
sekolah sekarang menggunakan kurikulum baru (KURIKULUM 2013).
Dengan
menggunakan gadget yang berteknologi canggih, anak-anak dengan mudah dan
cepat untuk mendapatkan informasi mengenai tugas mereka disekolahan. Gadget
juga dapat memperluas jaringan persahabatan karena dapat dengan mudah dan
cepat bergabung ke sosial media dan dapat memudahkan para remaja untuk
berkomunikasi jarak jauh dengan orang tua maupun teman sebaya. Selain itu,
gadget juga dapat mengembangakan daya kreatifitas anak.
|
Argumen
Menentang
|
Tetapi, disisi lain sebagian orang
mengatakan bahwa gadget tidak terlalu memiliki banyak fungsi bagi remaja,
lebih parahnya lagi, kata sebagian orang gadget juga dapat
berdampak buruk bagi remaja, karena jika para remaja memiliki gadget dan
memainkannya terus menerus lama-kelamaan mereka akan bermain gadget
tidak kenal waktu. Selain itu kata sebagian orang jika para remaja
terus-menerus memainkan gadget mereka akan malas melakukan sesuatu
(seperti belajar, membantu orang tua) karena terlalu sibuk bermain
gadget.
Dampak gadget pada anak akan terasa jika
anak mengalami penurunan dalam kemapuan bersosialisasi. Anak yang terlalu
asyik bermain gadget menjadi tidak peduli dengan lingkungan sekitar, sehingga
tidak memahami etika bersosialisasi. Selain itu, anak yang mengakses situs
jejaring di dunia maya secara berlebihan juda dapat membuat anak berpikir
bahwa mencari teman bisa dilakukan melalui internet, dan melupakan
teman-teman yang ada di lingkungan
sekitarnya. Selain dampak pada perkembangan kecerdasan, dampak gadget
pada perkembangan anak juga berpengaruh pada perkembangan mata anak.
Berdasarkan hasil penelitian, penggunaan gadget secara berlebihan dapat
memperberat kerja otat mata dalam mengatur fokus, dan menimbulkan ketegangan
mata. Hal ini dapat mempercepat timbulnya kelainan miopi (mata minus) pada
anak-anak.
|
Kesimpulan
|
Maka dari itu fungsi gadget bagi
remaja sangatlah banyak, tetapi pada saat remaja menggunakan gadget haruslah
diperhatikan jarak layar dengan mata, jika bermain jangan terlalu lama,
harus pintar-pintar membagi waktu, dan harus mengerti apa hak dan
kewajiban seorang remaja, kalau bisa remaja menggunakan gadget seperlunya
saja seperti berkomunikasi jarak jauh atau hal lainnya.
Dan untuk para orang tua juga harus bisa
membatasi menggunaan gadget yang tidak bermanfaat bagi remaja. Dalam hal ini,
para orang tualah yang berperan penting untuk mencegah hal-hal yang berdampak
negatif bagi para anaknya. Agar anak bisa mengambil manfaat dari gadget
seperti penjelasan diatas. Orang tua dianjurkan mengerti dan paham,
batasan-batasan usia, pada usia berapa anak-anak bisa diperkenalkan dan
diberi gadget. Agar dalam penggunaanya
bisa lebih optimal dan lebih berguna di masa depan sang anak.
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar